PT. De Nature Group -- Assalamu'alaikum ...Salam sejahtera teman-teman? Pagi ini saya akan membahas mengenai  Keluar bercak putih bening pasca pengobatan gonore. Menurut data statistik kesehatan 50-70% gonore kambuhan dialami oleh pasein yang melakukan pengobatan gonore tidak sampai tuntas. Mereka hanya berfokus pada kencing nanah sembuh tanpa memperhatikan perkembangan bakteri dalam tubuh. Umumnya mayarakat memang suka yang praktis, sedangkan masalah tekhnis sering kali diabaiakan, dengan berbagai alasan tentunya :) Apakah Anda juga demikian?

Info Penting!
Tes untuk Gonore atau GO bukan dengan tes urine, GO di tes urin hasilnya akan normal-normal saja, kecuali jika Anda terkena ISK juga. Untuk mengetahui GO, sampel yang diambil adalah sekret urethra atau cairan penis. Bakteri +1 adalah normal, belum tentu suatu ISK. sebaiknya Anda memeriksa pemeriksaan sekret urethra.

Keluar Bercak Putih Bening Pasca Pengobatan Gonore

Pertanyaan Pasein
Dok saya sebelumnya melakukan hubungan intim sama pacar, 3 hari setelahnya saya kencing terkena kencing nanah. Saya sudah menjalani pengobatan gonore dan sudah seminggu minum obat dan obat sudah habis. Nanah yang keluar memang sudah tidak ada lagi, nyeri saat BAK juga sudah tidak. Tetapi saya masih sering ingin buang air kecil terus, dan terasa kayak tidak tuntas BAK nya, dan juga keluar cairan bening agak kental di ujung kemaluan saya walaupun hanya sedikit padahal sedang tidak lagi ereksi maupun ejakulasi dsb. Bahayakah Dok? 

Jawab
  1. Gonore atau sering pula disebut sebagai kencing nanah pada pria adalah suatu infeksi pada saluran kemih urethritis yang disebakan oleh bakteri Neisseria gonorrhoeae, bukan oleh suatu virus. Penyakit ini sendiri termasuk ke dalam kelompok penyakit menular seksual dikarenakan cara tertularnya melalui hubungan seksual, termasuk seks vaginal,oral dan anal. Akan tetapi penyakit ini tidak akan ditularkan atau terulang kembali melalui mastrubasi.
  2. Bercak yang anda keluhkan, bisa saja disebabkan oleh infeksi gonore yang lalu belum sembuh sempurna umumnya akibat konsumsi obat yang tidak sesuai anjuran. Misal dianjurkan 2minggu - 1bulan pengobatan gonore sembuh total, namun hanya beberapa kali  minum dan nanah berhenti, Anda juga menghentikan pengobatan. 
  3. Kemudian perlu juga diketahui bahwa beberapa tahun terakhir ini memang terdapat perkembangan munculnya strain kuman GO yang resisten dan kebal dengan antibiotik yang diekomendasikan. Hal ini terutama karena penggunaan antibiotik GO yang sembarangan tanpa resep dokter di masyarakat. 
  4. Apabila keluhan tersebut terus menerus muncul, atau bahkan disertai keluhan lainnya seperti nyeri BAK, demam, BAK bernanah kembali. Pasien yang masih merasakan adanya gejala setelah terapi lebih dari 1 minggu diharapkan segeralah konsultasikan lebih lanjut untuk mendapatkan pengobatan gonore yang tepat.
  5. Pemeriksaan ulang diperlukan untuk memastikan Anda bebas GO, kriterianya adalah bebas gejala dan hasil pemeriksaan lab (-). Jadi jika diperlukan mungkin akan dilakukan pemeriksaan sekret urethra (mengambil sampel cairan bening agak kental tersebut) dan diperiksa, untuk memastikan apakah masih ada kuman GO, klamidia atau justru HIV. Jika ternyata masih ada, maka diperlukan pengobatan ulang, biasanya dengan regimen atau kombinasi obat yang berbeda, dan waktu pengobatanpun akan diperlukan lebih lama dibanding pengobatan sebelumnya. 

Keluar Bercak Putih Bening Pasca Pengobatan Gonore, Bebahayakah? 

Gonore yang tidak diobati secara tuntas maih menyisakan bakteri dalam tubuh yang terus berkembang. Hal ini akan dapat menimbulkan komplikasi jika tidak baik itu pada pria, wanita, maupun bayi. Gonore juga dapat menyebabkan komplikasi pada bayi, mulai dari kulit kering dan bersisik, rentan terserang penyakit, hingga kebutaan.

Komplikasi gonore yang dapat muncul pada pria antara lain:
⧫ Epididimitis
⧫ Luka pada saluran kencing
⧫ Terdapat nanah di dalam penis
⧫ Mandul
⧫ Impoten
⧫ Bengkak kelamin
⧫ Sipilis dan HIV

Wanita lebih rentan mengalami komplikasi gonore dibanding pria, karena sering kali tidak bergejala sehingga tidak diobati. Beberapa komplikasi akibat gonore pada wanita adalah:
⧫ Penyakit radang panggul
⧫ Sumbatan pada saluran telur (tuba falopi)
⧫ Memicu kehamilan ektopik
⧫ Kemandul
⧫ Sipilis dan HIV

Penyakit gonore dapat berkaitan dengan infeksi HIV, karena sama-sama menular melalui hubungan intim. Bila Anda menderita gonore, sebaiknya lakukan juga skrining terhadap penyakit HIV.

Keluar Bercak Putih Bening Pasca Pengobatan Gonore
Jika ini yang sekarng terjadi pada Anda maka wajib bagi Anda untuk melakukan pengobatan lanjutan. Pilihan pengobatan slahkan Anda tentukan. Scera medis dan secara non-medis keduanya bagus. Tentu dengan didampingi ahlinya. Karena obat apapun yang dikonsumsi secara serampangan sangat tidak dianjurkan. Selain membuat penyakit menjadi resisten kemungkinan bahaya lainpun bisa terjadi termasuk keracunan dan kematian.

Klik Info : Nama Obat Gonore Di Apotik Rp. 10.000 / strip

OBAT HERBAL GONORE KENCING NANAH

RENTAN HARGA
Resep 1 minggu isi 2botol obat Rp 295.000
Resep 2 minggu isi 4 botol obat Rp 550.000
Resep 4 minggu isi 8 botol obat Rp 1.000.000

Kami menyarankan kepada pasien Pengobatan dilakukan selama 2minggu sampai 1bulan. Dengan pengobatan tersebut umumnya (97.45%) Gonore sudah membaik dan hampir sembuh untuk Gonore kambuhan dan sudah menahun.
OBAT HERBAL GONORE KAMBUHAN




Demikian penjelasan kami mengenai keluar bercak putih bening pasca pengobatan gonore semoga bermanfaat untuk Anda dan keluarga. Jangan pernah merasa tenang dan swenang jika tiba-tiba keluhan kencing nanah Anda hilang tanpa pengobatan, karena hilangnya nanah tidak bermkna bakteri dalam tubuh juga ikut hilang. Ia akan terus berkembang dan dalam tempoh 2-3minggu akan kambuh semula dengan gejala yang sama atau lebih parah, dan sebagian kasus begitu gonore kambuh sudah komplikasi dengan HIV. Inagt Gonore 4-5 kali lipat beresiko HIV dan 87% HIV bermula dari Gonore.
 
Top